Mengenal Sejarah Hari Pohon Sedunia Tanggal 21 November

jpg,img

Mengenal Sejarah Hari Pohon Sedunia Tanggal 21 November. Apakah kalian tahu Tentang Hari Pohon Sedunia?. World Tree Day atau bisa disebut dengan Hari Pohon Sedunia merupakan salah satu hari terpenting sedunia yang diperingati setiap pada tanggal 21 November setiap tahunnya. Hari Pohon Sedunia diperingati untuk memperingati pohon yang merupakan salah satu memiliki berbagai peran penting dan juga manfaat bagi kehidupan yang ada di seluruh belahan dunia ini.

Hari Pohon Sedunia memiliki tujuan untuk bisa meningkatkan kesadaran bagi seluruh masyarakat akan pentingnya manfaat bagi pohon bagi kehidupan di bumi ini, apalagi dalam hal rangka untuk melestarikan lingkungan sekitar. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas sedikit tentang Sejarah Hari Pohon Sedunia tanggal 21 November.

Sejarah Hari Pohon Sedunia tanggal 21 November

Sejarah Hari Pohon Sedunia untuk pertama kali dimarakkan atau dicetuskan oleh seorang pecinta alam asal Amerika Serikat yang bernama Julius Sterling Morton,dia memiliki pedoman yang amat gigih dalam mengampanyekan gerakan menanam pohon. Dan pada tahun 1854 Julius Sterling Morton dan istrinya, Caroline Joy French, pindah dari daerah Michigan ke Nebrasika yang baru terbentuk, yaitu dengan wilayah dengan tanpa adanya pepohonan dan dengan kondisi tersebut dia berinisiatif untuk berusaha untuk mendorong warga untuk saling menanam pohon supaya bisa melestarikan lingkungan dan bisa memperindah wilayah pemukiman yang mereka tempati atau menjadi tempat tinggal mereka.

Pada beberahun kemudian di tanggal 10 April tahun 1872 Julius Sterling Morton mengusulkan untuk bisa dimana pada suatu hari itu saja diakannya kegiatan untuk menanam pohon, dan disepakatinya hari dimana penetapan Hari Pohon Sedunia yang diperingati setiap tanggal 21 November. Tujuan mereka untuk diperingatinya Hari Pohon Sedunia 21 November adalah upaya untuk mengingatkan kesadaran manusia akan pentingnya pohon bagi kehidupan mahkluk hidup yang ada diseluruh belahan dunia ini. Perayaan pertama kali diselenggarakan di Spanyol, dan pada saat memperingatinya banyak pihak atau warga disana melakukan gerakan penanaman pohon. Dan Dunia menyebutnya sebagai Arbor Day, yang diambil dari kata atau bahasa latin yang berartikan Arbor itu adalah sebuah pohon.

Keberadaan pohon sangatlah amat penting dan bisa memiliki upaya untuk memerangi adanya pemanasan global, dan juga mencegah beberapa bencana yaitu sebagai berikut: banjir, tanah longsor, dan juga bisa melindungi tempat hidup fauna seperti (burung) dan bisa membuat seluruh iklim mikro menjadi baik.

Baca juga: Beberapa Fakta Menarik Tentang Air Yang Ada Di Muka Bumi Ini!!!.

1 komentar untuk “Mengenal Sejarah Hari Pohon Sedunia Tanggal 21 November”

  1. Pingback: Cara Memperingati Hari Pohon Sedunia Dan Manfaatnya

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top